Perbankan

Berita bisnis perbankan

CIMB Niaga Syariah Jalin Kerja Sama dengan IPEMI

CIMB Niaga Syariah Jalin Kerja Sama dengan IPEMI

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Heri Taufik JakartabisnisID - Unit Usaha Syariah PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga Syariah) menjalin kerja sama dengan Ikatan Pengusaha Muslimah Indonesia (IPEMI) dalam bidang Pemanfaatan Produk dan Jasa Perbankan Syariah. Kolaborasi kedua institusi ini ditandai dengan penandatanganan Nota Kesepahaman oleh Head of Sharia Consumer CIMB Niaga Bung Aldilla dan Ketua Umum IPEMI Ingrid Kansil pada acara Pembukaan Rapat Kerja Nasional IPEMI 2022 di Tangerang, Banten, beberapa waktu lalu. BACA JUGA : Kurangi Emisi Karbon, Sinar Mas Land Konservasi Hutan Bakau 43 Hektare di Batam Head of Sharia Consumer CIMB Niaga…
Read More
Dorong Pemberdayaan UMKM, Bank DKI Mulai Salurkan KUR

Dorong Pemberdayaan UMKM, Bank DKI Mulai Salurkan KUR

Pewarta : Jamaludin Al Afghani | Editor : Nurul Ikhsan JakartabisnisID - Dorong Pemberdayaan UMKM, tahun 2022 Bank DKI mulai salurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR). Hal ini ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Kerjasama Pembiayaan (PKP) Kredit Usaha Rakyat (KUR) oleh Bank DKI dengan Kementerian Koperasi dan UKM yang dihadiri langsung oleh Direktur Kredit UMK dan Usaha Syariah, Babay Parid Wazdi, dan Eddy Satriya, Deputi Bidang Restrukturisasi Usaha Kementerian Koperasi dan UKM. Demikian disampaikan Sekretaris Perusahaan Bank DKI, Herry Djufraini dalam keterangan tertulisnya di Jakarta (7/2). BACA JUGA : PLN Jalankan Pembelian Batu Bara Terpusat Langsung ke Penambang Herry menyampaikan bahwa partisipasi Bank DKI dalam menyalurkan…
Read More
BI dan The People’s Bank Of China Perbarui Perjanjian Swap Bilateral Mata Uang Lokal Kedua Negara

BI dan The People’s Bank Of China Perbarui Perjanjian Swap Bilateral Mata Uang Lokal Kedua Negara

Pewarta : Nurul Ikhsan | Editor : Heri Taufik JakartabisnisID - Bank Indonesia dan The People's Bank of China memperbaharui perjanjian swap bilateral dalam mata uang lokal (Bilateral Currency Swap Arrangement - BCSA) dan berlaku efektif sejak 21 Januari 2022. Perjanjian BCSA tersebut memungkinkan dilakukannya pertukaran dalam mata uang lokal masing-masing negara hingga senilai CNY250 miliar atau Rp550 triliun (ekuivalen sekitar 38,8 miliar dolar AS). BACA JUGA : BI Perluas Kerja Sama QRIS Antarnegara dengan Malaysia Perjanjian kerja sama ini dimaksudkan untuk semakin mendorong perdagangan bilateral dan investasi langsung dalam mata uang lokal masing-masing negara dalam rangka pembangunan ekonomi di kedua…
Read More
BI Perluas Kerja Sama QRIS Antarnegara dengan Malaysia

BI Perluas Kerja Sama QRIS Antarnegara dengan Malaysia

Pewarta : Nurul Ikhsan | Editor : Heri Taufik JakartabisnisID - Bank Indonesia (BI) memperluas kerja sama QRIS antarnegara dengan Bank Negara Malaysia (BNM). Perluasan kerja sama ini ditandai dengan diluncurkannya uji coba interkoneksi pembayaran antarnegara menggunakan QR Code antara Indonesia dan Malaysia terhitung efektif sejak 27 Januari 2022. Melalui inisiatif ini, masyarakat di wilayah Indonesia dan Malaysia dapat melakukan pembayaran ritel dengan menggunakan QR Code pembayaran nasional di Indonesia yaitu QRIS (QR Code Indonesian Standard) atau QR Code Pembayaran Malaysia, yaitu DuitNow, pada merchant offline dan online. Kerja sama ini diawali dengan fase uji coba dan menuju peluncuran fase komersial sepenuhnya pada…
Read More
DBS Tunjuk Chief Sustainability Officer Baru

DBS Tunjuk Chief Sustainability Officer Baru

Pewarta : Nurul Ikhsan | Editor : Heri Taufik JakartabisnisID - DBS Group Holdings mengumumkan penunjukkan Helge Muenkel sebagai Chief Sustainability Officer sejak hari ini. Ia akan menggantikan Mikkel Larsen, yang ditunjuk sebagai Chief Executive Officer (CEO) di Climate Impact X (CIX), perusahaan patungan milik DBS, SGX, Standard Chartered Bank dan Temasek, pada November 2021. Helge bergabung dengan DBS setelah mengundurkan diri dari ING, tempat ia telah bekerja 10 tahun dan terakhir menjabat sebagai Kepala Asia Pasifik, Keuangan Berkelanjutan, dan Pasar Modal Global. Selama di jabatan tersebut, ia berhasil menumbuhkan bisnis bank di kawasan, yaitu layanan konsultasi terkait keberlanjutan dan…
Read More
Lindungi Pekerja Rentan, bank bjb Serahkan GN Lingkaran BPJS Ketenagakerjaan

Lindungi Pekerja Rentan, bank bjb Serahkan GN Lingkaran BPJS Ketenagakerjaan

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Nurul Ikhsan JakartabisnisID, Bandung - Sebagai komitmen perusahaan dalam meningkatkan kesejahteraan para pekerja di berbagai sektor, bank bjb kembali berpartisipasi pada program GN Lingkaran BPJS Ketenagakerjaan pada 2021. Bank bjb menyerahkan dana dalam kepesertaan program tersebut. Penyerahan simbolis dana GN Lingkaran BPJS Ketenagakerjaan antara bank bjb dengan BPJS Ketenagakerjaan dilaksanakan di Menara bank bjb Kota Bandung, Rabu (1/12/2021). Proses serah terima dilakukan oleh Direktur Komersial dan UMKM bank bjb Nancy Adistyasari kepada Direktur Investasi BPJS Ketenagakerjaan Edwin Ridwan. BACA JUGA : bank bjb Raih Predikat Bank dengan Kinerja Terbaik di Gatra Awards 2021 GN Lingkaran adalah program yang dibangun sebagai sarana bagi…
Read More
OJK Luncurkan Roadmap Pengembangan Industri BPR dan BPRS

OJK Luncurkan Roadmap Pengembangan Industri BPR dan BPRS

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Nurul Ikhsan JakartabisnisID - Otoritas Jasa Keuangan secara resmi meluncurkan Roadmap Pengembangan Perbankan Indonesia (RP2I) 2021–2025 bagi industri Bank Perkreditan Rakyat (BPR) dan Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) untuk meningkatkan kontribusi nyata BPR dan BPRS bagi masyarakat dan perekonomian di daerah. Dalam seremonial virtual peluncuran roadmap tersebut, Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Heru Kristiyana, menjelaskan bahwa roadmap ini merupakan pedoman bagi industri BPR dan BPRS termasuk otoritas, instansi atau lembaga terkait untuk semakin mengembangkan industri BPR dan BPRS. BACA JUGA : Perkuat Daya Saing di Pasar Global, Kemendag Gelar Konsultasi Bisnis Bagi Pemenang GDI "Roadmap ini akan menjadi…
Read More
Dorong Perekonomian Rendah Karbon, CIMB Niaga Implementasikan Keuangan Berkelanjutan

Dorong Perekonomian Rendah Karbon, CIMB Niaga Implementasikan Keuangan Berkelanjutan

Pewarta : Jamaludin Al Afghani | Editor : Hery Tufik JakartabisnisID, Jakarta – PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) memasuki babak baru dalam implementasi keuangan berkelanjutan yaitu dengan menerbitkan Panduan Sektor Perkebunan Kelapa Sawit. Panduan tersebut bertujuan agar aktivitas pembiayaan sektor perkebunan kelapa sawit di CIMB Niaga selaras dengan prinsip keuangan berkelanjutan. Selain itu, inisiatif ini dimaksudkan untuk mendorong praktik-praktik terbaik keberlanjutan di industri tersebut serta mendukung tercapainya Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) dan berkontribusi positif dalam aksi mitigasi perubahan iklim. Direktur Compliance, Corporate Affairs and Legal CIMB Niaga Fransiska Oei mengatakan, “Sebagian debitur pembiayaan kelapa sawit CIMB Niaga telah/dalam…
Read More