Joko Widodo

Inisiasi Kartu Kredit Pemerintah Domestik Dorong Tingkatkan Efisiensi Transaksi Pemerintah

Inisiasi Kartu Kredit Pemerintah Domestik Dorong Tingkatkan Efisiensi Transaksi Pemerintah

Pewarta : Nurul Ikhsan | Editor : Heri Taufik JakartabisnisID - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, meluncurkan Kartu Kredit Pemerintah Domestik (KKP Domestik) pada 29 Agustus 2022 di Jakarta. KKP Domestik diinisiasi oleh Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) Republik Indonesia, Bank Indonesia, dan Himpunan Bank milik Negara (HIMBARA). KKP Domestik adalah skema pembayaran domestik berbasis fasilitas kredit untuk memfasilitasi transaksi pemerintah pusat dan daerah dalam bentuk Kartu Kredit Pemerintah yang diproses secara domestik. KKP Domestik efektif diimplementasikan mulai tanggal 1 September 2022. BACA JUGA : Indonesia dan Thailand Resmikan Pembayaran Kode QR Lintas Negara Pada kesempatan yang…
Read More
Presiden Tekankan Akselerasi Teknologi Informasi Mampu Wujudkan Peradilan Modern

Presiden Tekankan Akselerasi Teknologi Informasi Mampu Wujudkan Peradilan Modern

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Hari Taufik JakartabisnisID – Pandemi COVID-19 yang mengakibatkan krisis kesehatan global telah mengubah tatanan hidup secara drastis serta mendorong cara-cara baru termasuk dalam proses penyelenggaraan peradilan. Hal tersebut disampaikan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dalam sambutannya pada Sidang Pleno Istimewa Laporan Tahunan Mahkamah Agung Tahun 2020, secara virtual dari Istana Negara, Jakarta, Rabu (17/2/2020). “Penyelenggara peradilan dipaksa bertransformasi lebih cepat, pandemi mengharuskan kita bekerja dengan cara-cara baru untuk mematuhi protokol kesehatan, mengurangi pertemuan tatap muka, dan mencegah kerumunan,” ujarnya. Disampaikan Presiden, dalam mewujudkan transformasi peradilan tersebut telah dilakukan Mahkamah Agung (MA) dengan…
Read More
Presiden Jokowi Tinjau Vaksinasi Massal bagi Pedagang Pasar

Presiden Jokowi Tinjau Vaksinasi Massal bagi Pedagang Pasar

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Hari Taufik JakartabisnisID – Pemerintah secara resmi memulai tahapan kedua Program Vaksinasi COVID-19, Rabu (17/02/2021) yang ditandai dengan vaksinasi massal kepada pedagang di Pasar Tanah Abang, DKI Jakarta. Sebelumnya, sejak 14 Januari lalu, Pemerintah telah melaksanakan vaksinasi tahap pertama dengan sasaran sumber daya manusia (SDM) kesehatan sebanyak 1,46 juta orang. Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) didampingi Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin dan Gubernur DKI Jakarta, Rabu (17/02/2021) pagi, meninjau pelaksanaan vaksinasi massal hari pertama yang diselenggarakan oleh Kemenkes dan Dinas Kesehatan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI ini. Vaksinasi ini direncanakan akan berlangsung…
Read More
Presiden Yakin LPI Mampu Peroleh Kepercayaan Dari Dalam dan Luar Negeri

Presiden Yakin LPI Mampu Peroleh Kepercayaan Dari Dalam dan Luar Negeri

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Hari Taufik JakartabisnisID - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meyakini Lembaga Pengelola Investasi (LPI) atau Indonesia Investment Authority (INA) mampu memperoleh kepercayaan dari dalam maupun luar negeri. Hal tersebut disampaikannya saat memperkenalkan jajaran Dewan Pengawas dan Dewan Direktur LPI, di teras belakang Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (16/02/2021) pagi. Presiden mengungkapkan, sejumlah negara seperti Uni Emirat Arab, Cina, Norwegia, Saudi Arabia, Singapura, Kuwait, dan Qatar telah terlebih dahulu memiliki Sovereign Wealth Fund (SWF) puluhan tahun silam serta telah mempunyai akumulasi dana yang besar untuk pembiayaan pembangunan mereka. “Indonesia termasuk negara yang sangat terlambat dalam pembentukan Sovereign…
Read More