Kampus

<strong>Terapkan Inovasi dan Tridharma Perguruan Tinggi, PNM Gandeng IPB</strong>

Terapkan Inovasi dan Tridharma Perguruan Tinggi, PNM Gandeng IPB

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Nurul Ikhsan JakartabisnisID - PT Permodalan Nasional Madani (PNM) menggandeng Institut Pertanian Bogor untuk maksimalkan pemberdayaan nasabah Mekaar. Lewat pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi dan Penerapan Inovasi, kedua belah pihak sepakat untuk bersinergi, mulai dari pendidikan, penelitian, hingga pengabdian masyarakat. Penandatanganan MoU kerjasama tersebut diselenggarakan pada Senin, 13 Februari 2023 di Kampus IPB Dramaga Bogor. Menurut Direktur Perencanaan Strategis dan Keuangan PNM, Ninis Kesuma Adriani, kerjasama ini bisa mendorong peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia sebagai bentuk dukungan terhadap percepatan pembangunan dan pengembangan Indonesia. BACA JUGA : ALDO Berhasil Luncurkan Mesin Daur Ulang Kertas…
Read More
MNC Sekuritas Resmikan Galeri Investasi Syariah BEI Universitas Binawan Jakarta

MNC Sekuritas Resmikan Galeri Investasi Syariah BEI Universitas Binawan Jakarta

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Nurul Ikhsan JakartabisnisID - Sekuritas merupakan unit bisnis dari PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) dan perusahaan sekuritas terbaik yang memiliki reputasi serta mendapat beragam penghargaan. MNC Sekuritas senantiasa berkomitmen dalam pengembangan pasar modal Indonesia, salah satunya melalui peresmian Galeri Investasi untuk menggarap generasi milenial. Berdasarkan data per Juni 2022, sebagian besar investor MNC Sekuritas merupakan generasi milenial dimana sebanyak lebih dari 67% berusia 18-34 tahun. Profesi mahasiswa berada di urutan teratas, diikuti profesi wirausaha yang juga mendominasi profil investor MNC Sekuritas. Tentu saja fakta ini cukup menggembirakan karena mengangkat fenomena bahwa…
Read More
Inspiratif! Mahasiswa Terangi Dusun Terisolir dengan Panel Surya

Inspiratif! Mahasiswa Terangi Dusun Terisolir dengan Panel Surya

Pewarta : Jamaludin Al Afghani | Editor : Nurul Ikhsan JakartabisnisID - Disebutkan dalam Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) PLN 2021-2030, ditargetkan porsi pembangkit Energi Baru dan Terbarukan (EBT) meningkat menjadi 51,6 persen dari RUPTL 2019-2028 yang masih berada di kisaran 30 persen. Adapun, total target penambahan pembangkit adalah sebesar 40,6 GW, dengan porsi EBT mencapai 20,9 GW. Sementara itu, untuk meningkatkan bauran EBT dan penyaluran listrik bagi masyarakat di pedesaan, menurut Kementerian ESDM, pemerintah juga terus mendorong pelaksanaan program dedieselisasi melalui penggantian Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) ke pembangkit EBT sesuai dengan potensi energi terbarukan di daerah setempat.…
Read More
BPMPK Semarang Studi Banding ke Trisakti School of Multimedia

BPMPK Semarang Studi Banding ke Trisakti School of Multimedia

Pewarta : Nurul Ikhsan | Editor : Heri Taufik JakartabisnisID - Pada era modern ini perkembangan multimedia sangat pesat. Salah satu aspek media yang diunggulkan mampu meningkatkan hasil belajar adalah bersifat multimedia. Trisakti School of Multimedia kehadiran tamu BPMPK dari Kota Semarang, Kamis (25/11/2021). BPMPK sebagai salah satu unit kerja Kemendikbudristek yang mengembangkan multimedia untuk Pendidikan dan Kebudayaan, datang ke Trisakti School of Multimedia untuk studi banding guna perlu menggali sebanyak mungkin informasi dan referensi tentang pengembangan multimedia. Peserta studi banding disambut oleh Ketua Trisakti School of Multimedia Budi Suyanto. FOTO: Jakartabisnis/TMM BACA JUGA : Trisakti School of Multimedia Pamerkan…
Read More
Trisakti School of Multimedia Pamerkan Tugas Akhir Mahasiswa di Dinas Kebudayaan Pemprov DKI Jakarta

Trisakti School of Multimedia Pamerkan Tugas Akhir Mahasiswa di Dinas Kebudayaan Pemprov DKI Jakarta

Pewarta : Nurul Ikhsan | Editor : Heri Taufik JakartabisnisID - Dinas Kebudayaan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyelenggarakan pameran tersebut di Aula Ki Hajar Dewantara, Dinas Pendidikan Pemprov DKI Jakarta, Jumat (3/12/2021). Pameran menampilkan karya dari tugas akhir mahasiswa Trisakti School of Multimedia (TMM) Jakarta. BACA JUGA : BPMPK Semarang Studi Banding ke Trisakti School of Multimedia Kepala Dinas Budaya Pemprov DKI Jakarta, Iwan Hendri Wardana, dalam sambutannya menyampaikan bahwa pameran tersebut merupakan bukti konkrit realisasi dari kerjasama Disbud Pemprov DKI Jakarta dengan Trisakti Multimedia dalam upaya pengenalan aset seni dan budaya di Jakarta. BACA JUGA : Trisakti School Of…
Read More
Trisakti School Of Multimedia Resmikan Gedung Baru

Trisakti School Of Multimedia Resmikan Gedung Baru

Pewarta : Irwan Adhi Husada | Editor : Hari Taufik JakartabisnisID - Setelah melalui proses panjang akhirnya mahasiswa dapat menikmati berbagai fasilitas yang lebih baik dari sebelumnya. Dengan gedung baru, tentunya tumbuh bersama dengan spirit dan harapan baru. Seluruh civitas akademika disiapkan menjadi mahasiswa yang teladan serta mengabdi pada masyarakat. STMK Trisakti, atau dengan nama brand Trisakti School of Multimedia (TMM) kini telah memiliki gedung baru. Peresmian gedung yang masih berada di area Kampus C Trisakti ini, merupakan hasil renovasi gedung lama atas dukungan penuh dari Yayasan Trisakti. BACA JUGA : Trisakti School of Multimedia Pamerkan Tugas Akhir Mahasiswa di…
Read More